Jelang Ramdhan Idul Fitri 1443 H Stok Pangan Aman, Terutama Minyak Goreng dan Tahu Tempe

- 19 Maret 2022, 09:50 WIB
Menko Perekonomian, Airlangga Hartanto resmi membuka pendaftaran program akrtu prakerja gelombang 23 melalui siaran live streaming di channel Youtube PerekonomianRI
Menko Perekonomian, Airlangga Hartanto resmi membuka pendaftaran program akrtu prakerja gelombang 23 melalui siaran live streaming di channel Youtube PerekonomianRI /tangkapan layar channel Youtube PerekonomianRI/

BUMN di bidang transportasi dan perhubungan akan menjadi garda terdepan untuk mengatasi masalah yang  terjadi.

Baca Juga: Track Walk MotoGP, Agenda Penting Jalan Kaki Para Pembalap yang Ternyata Punya Berbagai Macam Fungsi

Untuk komoditas daging sapi pemerintah telah mendorong pelaku industri dan buloq untuk mempercepat ketersediaan daging guna memanuhi kebutuhan masayarakat menjelang ramadhan dan idul fitri.

Daging kerbau juga disiapkan sebagai penyangga ketersediaan protein hewani. Apabila belum mencukupi dapat ditambah alternatif lain seperti daging ayam atau ikan

“Pemerintah terus berkomitmen tinggi dalam memastikna ketersediaan pangan bagi masyarakat khususnya menjelang bulan Ramadhan dan idul Fitri 1433 H. kolaborasi berbagai pihak sangat dibutuhkan untuk memecahkan masalah ini “ pungkas Airlangga.***

 

 

 

Halaman:

Editor: Dewi Rahmayanti

Sumber: Antara


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini