Ryohei Miyazaki Dicoret dari Seleksi Persib Bandung, Robert Alberts Beberkan Alasannya

- 21 Mei 2022, 21:12 WIB
Ryohei Miyazaki dicoret dari seleksi Persib Bandung.
Ryohei Miyazaki dicoret dari seleksi Persib Bandung. /instagra.com/@sahabatpersib__

GRESIK TODAY - Pemain asing yang megikuti seleksi di Persib Bandung, Ryohei Miyazaki akhirnya dicoret dari seleksi.

Pelatih Persib Bandung, Robert Alberts memutuskan untuk tidak melanjutkan seleksi pemain asing Jepang tersebut.

Beberapa alasan diungkap pelatih asal Belanda ini terkait pencoretan Ryohei Miyazaki dari seleksi yang tengah dilakukan Persib Bandung.

Baca Juga: Link Live Streaming Nonton Persebaya Surabaya vs Persis Solo, Siaran Langsung Youtube 16.00 WIB, Klik Disini

Selain Ryohei Miyazaki, satu pemain lokal juga ikut dihentikan pemantauannya dalam seleksi yang dilakukan Maung Bandung.

Pemain lokal yang dicoret dari seleksi Persib Bandung adalah Muhammad Reza Kusuma.

Robert pun memberikan beberapa alasan terkait keputusannya mencoret dua pemain seleksi Persib Bandung itu.

Baca Juga: Jadwal dan Link Live Streaming Indonesia vs Thailand Perebutan Medali Perunggu, 22 Mei 2022, Klik Link Disini

Dilansir dari laman resmi Persib Bandung pada 21 Mei 2022, beberpa kriteria tidak dipenuhi dua pemain seleksi tersebut.

Halaman:

Editor: Abdulloh Nasrul Umam

Sumber: PERSIB


Tags

Artikel Rekomendasi

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x